Posts

Showing posts from December, 2023

BIO KATALIS ENZIM UNTUK TANAMAN

  BIO KATALIS ENZIM UNTUK TANAMAN ADA 4 Buah Bio Katalis Enzim Untuk Tanaman, yaitu: 1. Amilase Yaitu Enzim Amilum yang mengubah karbohidrat menjadi zat Pati bagi tanaman. Enzim ini terdapat pada makanan seperti: - Biji nangka - Touge - Kecambah biji jagung - Roti/nasi basi.

PUPUK ORGANIK CAIR ASAM AMINO BAGI TANAMAN

Image
  PUPUK ORGANIK CAIR (POC) ASAM AMINO BERKALSIUM BAGI TANAMAN Asam Amino adalah senyawa kimia yang terbentuk dari proses hydrolisis ikatan peptida pada protein. Ada 6 manfaat asam amino bagi tanaman, yaitu: 1. Membantu meningkatkan aktivitas dan populasi mikroba baik yang menguntungkan bagi tanaman. 2. Meningkatkan kandungan klorofil (zat hijau daun) serta laju fotosintesis daun tanaman. 3. Sebagai hormon pengatur pertumbuhan tanaman (fitohormon). 4. Meminimalkan terjadinya stress tanaman akibat perubahan suhu yang ekstrim, atau karena proses pindah tanam. 5. Membantu stomata daun agar terbuka lebih lama sehingga metabolisme dalam tubuh tanaman dapat berlangsung lebih lama. 6. Membantu meningkatkan kualitas hasil produksi/panen tanaman. Bahan pembuatan POC Asam Amino: berkalsium: Bahan protein: 1. Ikan-ikan, atau keong mas 1 Kg 2. Daging jeroan 3. Susu 1 /2 liter 4. Kuning telor ayam/bebek 3 butir.. 5. Kacang kedelai 1 Kg Bahan Enzim protease: 1. Kulit buah nenas 250 gr. 2. Daun pepaya

MANFAAT LARUTAN PENGURAI EM-4 DAN EM-5

Image
  MANFAAT LARUTAN PENGURAI/BIO-ACTIVATOR EM-4 DAN EM-5 PERTANIAN (Oleh: SR.Pakpahan, SST) Larutan Pengurai EM-4 (Effective MicroOrganisme-4) Pertanian adalah larutan organik yang difermentasi dan di dalamnya terdapat berbagai mikro organisme yang dorman (ditidurkan/tidak diaktifkan)  yang di-applikasikan (proses fermentasi bahan organik) bermanfaat bagi pertumbuhan tanaman menjadi subur, segar, lebat, dan menghemat biaya produksi usaha tani 50 persen. Sebelum digunakan atau di-applikasikan bagi tanaman, larutan EM-4 Pertanian ini harus diaktifkan dulu (mikro organismenya di aktifkan dari dormannya). Cara mengaktifkannya adalah dengan rumus perbandingan Aktivasi EM-4: Larutan EM-4 : Molase : Air = 1 : 1 : 18, di aktivasi selama 5 hari. Untuk mendapatkan larutan aktif EM-4 2 liter, maka campurkan EM-4 sebanyak 100 ml (10 tutup botolnya) +  Molase 100 ml + Air 1,8 liter air, hingga   larut sempurna. Lalu siap di-applikasikan untuk pembuatan berbagai pupuk cair atau padat, dan siap disebar

PRINSIP PEMBENTUKAN MEDIA TANAM BAGI TANAMAN BUDI DAYA

Image
  PRINSIP PEMBENTUKAN MEDIA TANAM SUBUR BAGI TANAMAN BUDI DAYA (Oleh: SR Pakpahan, SST) Menurut Nats Kitab Markus 4: 3-8 bahwa tanah terdiri dari 4 golongan, yaitu: 1. Tanah yang keras seperti yang di pinggir jalan. 2. Tanah yang tipis dan berbatu batu. 3. Tanah yang keras tapi tidak berbatu baru. 4. Tanah yang subur yang baik bagi pertumbuhan tanaman. Markus 4:3-8 (TB)  "Dengarlah! Adalah seorang penabur keluar untuk menabur. Pada waktu ia menabur sebagian benih itu jatuh di pinggir jalan, lalu datanglah burung dan memakannya sampai habis. Sebagian jatuh di tanah yang berbatu-batu, yang tidak banyak tanahnya, lalu benih itu pun segera tumbuh, karena tanahnya tipis. Tetapi sesudah matahari terbit, layulah ia dan menjadi kering karena tidak berakar. Sebagian lagi jatuh di tengah semak duri, lalu makin besarlah semak itu dan menghimpitnya sampai mati, sehingga ia tidak berbuah. Dan sebagian jatuh di tanah yang baik, ia tumbuh dengan suburnya dan berbuah, hasilnya ada yang tiga pulu

Cara Membuat Molase dari Gula Merah

Image
  Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer KANGIZZA.COM × Beranda   /  Peternakan Cara Membuat Molase dari Gula Merah Sendiri di Rumah Keberhasilan proses pembuatan fermentasi pakan ternak sangat bergantung kepada bahan-bahan harus disediakan peternak, selain Suplemen Organik Cair (SOC), ada satu bahan yang tidak boleh ketinggalan, yakni Molase. Peternak bisa mendapatkan molase dengan membelinya di toko online atau di toko peternakan. Namun, sebenarnya molase bisa kita buat sendiri. Pada kesempatan kali ini kita akan membahas  cara membuat molase dari gula merah sendiri di rumah . Molase atau tetes tebu, biasanya digunakan oleh masyarakat di Indonesia sebagai salah satu komponen penting dalam dunia peternakan dan pertanian. Pasalnya, molase merupakan sumber gula dan vitamin yang bermanfaat untuk mengaktifkan mikroba pada media tanam dan bisa membantu proses fermentasi dalam pembuatan pakan ternak. Penggunaan molase dalam dunia peternakan, biasanya digunakan sebagai campuran